Selamat datang di blog sederhana Nel@vie Online. Mengulas berbagai topik seputar Aceh, berita, wisata, adat, budaya, sejarah, galeri foto dan keindahan dalam sastra dan cerita. Kenali lebih dekat, telusuri lebih dalam, dan maknai dalam kehidupan. Semoga informasi yang tersedia dapat menambah wawasan pembaca.
Selamat Membaca!

Selasa, 27 November 2012

Galeri Foto Wisata

Aceh memiliki beragam objek wisata yang tak kalah indahnya. Berikut beberapa koleksi hasil fotoku.

Museum Tsunami Aceh (sebagai Escape Building) diambil dari atap gedung


Kandang (Makam) Raja di depan Museum Aceh


Gunongan mengkisahkan sejarah masa lampau


Meriam pada masa penjajahan Belanda di Museum Aceh


Menara Mesjid Mesjid Raya Baiturrahman dari atas Museum Tsunami


Kerkhof dalam bingkai arsitektur Museum Tsunami Aceh


Senja sore di Pantai Alue Naga


Memandangi senja di Pantai Alue Naga

4 komentar:

  1. Bagus-bagus fotonya :)

    BalasHapus
  2. wah blognya keren, saya tambahkan ke link blog saya yaa... di zakiul.com
    saya juga ada nulis beberapa artikel tentang Aceh di tab "culture"

    :D

    BalasHapus